Thursday, July 8, 2010

”Jika mengeluh itu dibayar, pasti akan banyak sekali orang yang menjadi kaya tanpa harus menjadi orang yang berguna bagi sesama. Jika Anda ingin berada dalam lingkungan yang sangat sedikit keluhannya, bergaulah dengan mereka yang ikhlas bekerja keras untuk menguatkan hati yang lemah, menuntun yang tersesat, meninggikan yang rendah, dan menggembirakan yang putus harapan.” Mario Teguh – June 13, 2010

No comments:

Post a Comment